Arti Mimpi Digigit Ular Kobra, di Patuk pada bagian Tangan dan Kaki

kanalmu

Arti mimpi digigit ular bagi kebanyakan dari masyarakat kita menafsirkan sebagai bentuk pertanda buruk sampai hal mengerikan akan terjadi. Tidak dalam hanya dalam kehidupan nyata bahwasanya untuk hewan melata ini juga dihindari dalam mimpi sekalipun. Hal ini dikarenakan ular merupakan salah satu hewan yang berbahaya dan juga bisanya bisa menyebabkan kematian jika digigit dan tidak segera mendapatkan penanganan yang baik dan tepat. 

Begitu pula mimpi menjumpai ular sangat erat kaitanya sebagai salah satu bentuk pertanda tidak baik akan terjadi bagi yang memimpikannya, namun hal ini akan memiliki tafsir mimpi yang berbeda jika dalam bunga tidur tersebut kamu mampu membunuh ularnya, malah ini menjadi sinyalir pertanda kamu akan mendapatkan keberuntungan.

Untuk mendapatkan terkait dengan makna dan arti dari mimpi digigit ular, baik secara umum maupun kitab primbon dan juga beberapa guru spiritual, maka sobat kanalmu silahkan simak sampai dengan terkahir ulasan dari team kanalmu ini.

Arti mimpi digigit ular menurut primbon jawa

Arti mimpi digigit ular
Arti mimpi digigit ular

Tidak sedikit orang dari masyarakat kita mengartikan bahwasanya ketika mimpi digigit ular sebagai bentuk pertanda buruk dan semua orang harus menghidari atau bahkan membunuh nya. Namun sebenarnya penafsiran ini berbanding balik dengan penjelasan yang terdapat kitab primbon jawa yang kuran prediksi ramalan dan tafsir mimpinya.

Didalam kitab primbon disebutkan bahwasanya ular merupakan bentuk dari lambang, cinta, kesembuhan, sampai dengan sebuah rasa iri. Memang cukup tidak sesuai dengan pemikiran banyak orang, namun demikian itulah jawaban yang kami temukan dalam kitab tersebut. Adapun penafsiran ini juga berlaku bagi mereka yang mendapati dikejar ular, digigit ular, membunuh ular, di patok ular dan semua yang berhubungan dengan ular ketika kamu bermimpi.

Baca Juga :  13+ Mimpi yang arti tafsirnya akurat menjadi pertanda di kehidupan nyata

Apabila sobat kanalmu memimpikan dipatok ular saat tertidur dengan nyenyak, ini sebagai pertanda bahwasanya kamu dalam waktu dekat akan segera mendapatkan jodoh, setelah dari mimpi ini selesai dan dalam jangka waktu yang tidaklah begitu lama.

Adapun untuk tafsir mimpu lainya adalah ada orang yang iri dengan apa yang saat ini kamu dapatkan, baik itu tercapai cita-cita, keberhasilan usaha bahkan terkait hubugan asamara kalian. Sebenarya tidak hanya itu, karena saat dirimu yang saat ini bermimpi digigit ular dalam posisi sakit, dalam waktu dekat akan mendapatkan kesembugan.

Inilah arti mimpi digigit ular berdasarkan jenisnya

Dan untuk penjelasan diatas adalah tafsir mimpi secara umum dari digigit ular, tanpa tahu detail dari bentuk dan jenisnya. Namun untuk kamu yang masih ingat betul dari jenis ular yang menggigit dalam mimpi, dan ingi lebih tahu maknanya, silahkan cek dibawah ini.

Adapun berikut ini adalah beberapa tafsir mimpi digigit ular berdasarkan jenisnya, harap sobat kanalmu ketahui dari makna tersirat yang disampaikan melalui mimpi tersebut.

1. Mimpi digigit ular yang sangat besar

Sobat kanalmu pasti sudah tahu bahwasanya banyak sekali jenis hewan ini dari yang memiliki bisa, dan juga tidak serta ada yang biasanya membunuh dengan cara melilit maupun dengan cara mematok dengan mengeluarkan bisanya. Dan salah satu ular yang masuk dalam jenis ular besar adalah sanca, piton dan juga anaconda.

Dan beberapa ular besar ini untuk menyerang lawannya dengan cara melilit karena memang tidak memiliki bisa yang mematikan. Maka dari sinilah tafsir primbon mencatat bahwasanya mereka yang mendapati mimpi digigit ular yang besar sebagai pertanda baik akan mendapatkan rezeki yang cukup besar. Adapun bentuk rezeki ini bisa berupa materi maupun bentuk kedatangan orang yang nantinya menjadi orang yang paling istimewa dan juga berarti dalam hidup kamu dan membawa kebaikan untukmu.

Baca Juga :  Inilah arti mimpi melahirkan anak kembar sepasang laki perempuan

2. Mimpi digigit ular kobra

Adapun untuk kamu yang memiliki mimpi didatangi dan digigit ular kobra ini memiliki makna yang multitafsir sesuai dengan keadaan sobat. Karena untuk kamu yang sudah menikah atau memiliki pasangan dan mimpi digigit ular kobra ini sebagai pertanda akan datang orang ketiga yang bisa merusak hubugan kalian, maka dari itu kamu harus menjaga baik-baik hubungan kamu dengan pasanganmu.

Namun akan memiliki makna positif bagi kamu yang memimpikan hal ini masih single atau jomblo. Hal ini menandakan kamu akan mendapati pasangan atau jodoh yang mampu mengisi kekosongan hatimu, dan jika hal itu terjadi kamu harus pandai dalam menjaganya agar bisa sampai dengan pelaminan.

Inilah arti mimpi digigit ular berdasarkan posisi

Tidak hanya jenis ular yang menjadi salah satu faktor penentu keakuratan dari tafsir mimpi digigit ular, karena posisi hewan melata tersebut mematok juga memberikan penafsiran yang berbeda. Adapun berikut ini adalah beberapa tafsir mimpi berdasarkan posisi mematuknya.

1. Pada bagian tangan kanan atau kiri

Bagi sobat kanalmu yang mendapati mimpi dipatok ular pada bagian tangan sebaiknya untuk berhati-hati karena hal ini sebagai pertanda yang tidak baik. Dimana mimpi digigit ular di tangan memiliki makna dan arti ada orang yang saat ini tidak suka dengan anda, sedang mencari kesalahan atau kelemahan kamu dan mereka berniat untuk mempermalukan kamu atau mencelakai kamu dengan cara yang tidak baik.

2. Pada bagian kaki

Untuk sobat kanalmu yang baru saja memimpikan digigit ular pada bagian kaki kiri ini menandakan pesan, bahwasanya anda ataupun anggota keluarga kamu akan kehilangan kepercayaan dari orang-orang terdekat baik itu dalam lingkungan kerja maupun dalam lingkungan sekitar rumah anda.

Baca Juga :  Arti Mimpi Dikejar Buaya Besar atau Kecil di Kolam Air sampai Sungai

Namun penafsiran berbeda jika kamu mendapati mimpi digigit ular pada bagian kaki kanan, karena mimpi ini memiliki arti bahwasanya dalam waktu dekat anda akan luluh dengan bujukan orang yang ada disekitar anda.

Kesimpulan

Sebenarnya tidak semua bentuk mimpi ini selalu menjadi pertanda tidak baik, namun juga sebaliknya bahwasanya mimpi sebagian juga sebagai bentuk pesan tersirat bahwasanya kamu akan mendapatkan keberuntungan yang tidak kamu sangka-sangka sebelumnya.

Hal ini juga termasuk bagi kamu yang inigin mengetahu arti mimpi digigit ular, tidak semua hal mimpi tentang ular adalah bentuk lambang buruk, namun juga sebagai bentuk pesan baik yang akan anda dapati dalam waktu yang dekat.

Demikian ulasan terkait dengan dengan penafsiran mimpi dipatok ular ini, dan mudah-mudahan sedikit informasi ini bisa kamu dapati hal positif yang bisa dijadikan suatu hal untuk memperbaiki diri lagi menjadi lebih baik dalam menjalani kehidupan sehari-hari.

Artikel Terkait :

Tinggalkan komentar